Kamis, 31 Mei 2012

Mengembalikan posting yang terhapus


Mungkin ini salah satu kelebihan blogZiput dia masih mampu mengembalikan postingan yang sudah terhapus, aku dulu sempat pernah jalan - jalan ke suatu web tapi aku lupa web apa yang jelas pada saat itu aku masih ingat betul kata - katanya yang bilang bahwa postingan blog yang terhapus bisa kita dapatkan kembali dan kemarin saat aku ingat bahwa postinganQ terhapus aku ketik - ketik deh tuh di google dan aku nemu web yang membahas tentang itu Disini dan sekarang aku mau posting ulang sebagai dokumentasiku sekalian bagi - bagi trik kalau anda memerlukannya.

1. Pergi ke Google
2. Pada kotak pencarian ketik seperti ini site:namablogAnda.blogspot.com contoh kayak gini

Langkah 1 Masukan URL

3. Setelah itu anda cari postingan anda yang anda ingin kembalikan dan hover / sentuh tanda panah yang ada di sampingnya contohnya kayak gini.

Langkah 2 Klik Tanda Panah

Maka setelah itu akan muncul tampilan yang seperti ini

Langkah 3 klik Chace

Nah klik deh tuh link Chache maka anda akan di bawa ke tampilan seperti ini.

Langkah 4 Lihat Sumber Lama / View Page Source

Nah pada saat anda sudah di halaman tersebut klik Kanan pada mouse lalu pilih Lihat sumber laman dalam hal ini saya memakai Browser Chrome jika anda pengguna Firefox biasanya itu kata - katanya View Page Source nah setelah anda klik View Page Source / Lihat Sumber Laman maka anda akan melihat Source dari postingan tersebut modelnya kayak gini.


Nah jika sudah pada tahap itu sekarang anda klik Pada Keyboard CTRL + F atau F3 setelah itu ketik postid

Langkah 5 Mencari Post ID melalui FireFox

Jika sudah ketik postid maka biasanya akan muncul hasil kode yang seperti ini.

Langkah 5 Mencari Post ID melalui Google Chrome

Nah setelah itu silahkan anda Copy ID nya pada contoh di atas ID nya adalah 3181906969316451761 tapi sebelum anda Copy ID nya Copy dulu URL di bawah ini pada Addres bar anda

1. Dasbor baru

http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=1240201892460257523#editor/target=post;postID=ID Post

Ganti kata ID Post tersebut dengan ID post yang sudah anda Copy tadi lalu klik ENTER

Contohnya begini

http://www.blogger.com/post-edit.g?blogID=1240201892460257523&postID=3181906969316451761

Nah jika sudah selesai menulis URL nya sekarang klik ENTER maka anda akan di bawa ke postingan anda itu. Oh iya Jika Postingan anda sudah terhapus terlalu lama mungkin Chace pun sudah hilang jadi mungkin postingan anda sudah tidak bisa kembali lagi