Selasa, 08 November 2011

Hilangkan postingan di homepage


Hilangkan postingan di homepage, mungkin akan sedikit membantu anda para pecinta blogazine atau dalam rangka tertentu anda bisa memanfaatkan trik ini hehehe.

1. Masuk di blog anda
2. Klik Setelan / Setting
3. Klik Format
4. Beri nilai 0 ( nol ) pada posting

system of blog

5. KLik Save Setting atau Simpan setelan

Nah sekarang pasti di halaman HOMEPAGE anda ada Tulisan peringatan atau biasa di bilang
"message status Wrap" Nah gimana cara menghilangkannya tenang saya udah ada kode nya untuk menghilangkan peringatan tersebut dan ini kode nya .status-msg-wrap nah biar tulisannya menghilang silahkan simpan kode di bawah ini di atas kode ]]></b:skin>

.status-msg-wrap {
display:none;
display:none !important;
}

Nah setelah anda simpan kode nya silahkan anda pergi ke tab Elemen laman lalu klik Tambah gadget dan pilih html/javascript lalu masukan kode di bawah ini di dalam nya

<style type='text/css' media='screen'>
.systemOfblog {
width:95%;
background: #478;
padding:10px;
margin:4px;
-webkit-border-radius: 3px;
-moz-border-radius: 3px;
border-radius: 3px;
border-style:double;
border-width:2px #888;
}
.systemOfblog h5 {
color: rgb(0, 0, 0);
font-size:25px;
font-family: "Plastische Plakat\-Antiqua";
text-align:center;
background: #AAA;
padding:5px;
margin:3px 3px 9px 3px;
-webkit-border-radius: 3px;
-moz-border-radius: 3px;
border-radius: 3px;
-moz-box-shadow: 0 0 4px rgb(0, 187, 0);
-webkit-box-shadow: 0 0 4px rgb(0, 187, 0);
box-shadow: 0 0 4px rgb(0, 187, 0);
}
.systemOfblog li {
list-style:none;
-webkit-border-radius: 3px;
-moz-border-radius: 3px;
border-radius: 3px;
background: rgb(110, 0, 520);
padding:5px;
margin:3px;
-webkit-transition: all .6s ease-in-out;
-moz-transition: all .6s ease-in-out;
-o-transition: all .6s ease-in-out;
-ms-transition: all .6s ease-in-out;
border:1px solid black
}
.systemOfblog li:before {
content:'\2020';
color:#000;
font-weight:bold;
font-size:20px
}
.systemOfblog li:hover {
list-style:none;
background: rgb(200, 0, 0);
padding:5px;
margin:3px;
-webkit-transition: all .2s ease-in-out;
-moz-transition: all .2s ease-in-out;
-o-transition: all .2s ease-in-out;
-ms-transition: all .2s ease-in-out;
}
.systemOfblog li a,a:visited {
padding:5px;
margin:4px;
font-family: "Puritan";
text-decoration:none;
font-size:15px;
text-transform:uppercase;
letter-spacing:2px;
color: #888;
}
@font-face {
font-family: "Puritan";
src: url(http://www.princexml.com/fonts/steffmann/Puritan.ttf) format("truetype");
}
@font-face {
font-family: "Plastische Plakat\-Antiqua";
src: url(http://www.princexml.com/fonts/steffmann/PlastischePlakatAntiqua.ttf) format("truetype");
}
</style>

<div class='systemOfblog'>
<h5>Postingan SYSTEM OF BLOG</h5>
<li><a href='url anda' target='_blank'>nama url</a></li>
<li><a href='url anda' target='_blank'>nama url</a></li>
<li><a href='url anda' target='_blank'>nama url</a></li>
<li><a href='url anda' target='_blank'>nama url</a></li>
<li><a href='url anda' target='_blank'>nama url</a></li>
</div>

Ganti link dan judul linknya dengan punya anda.

Penempatan gadget html/javascript


Kode di atas harus anda simpan di atas Posting Blog Lihat Gambar di bawah ini biar jelas

system of blog

Nah setelah itu silahkan Anda klik SIMPAN, Dan Lihat Hasil nya.

Catatan


Saya membuat ini secara manual jadi seperti itu perjalanan membuatnya. jadi ketika ada postingan baru maka saya akan mengganti url yang ada di daftar dengan url postingan terbaru saya. jadi anda yang ingin ikut dengan cara saya beginilah agak repot tapi kalau anda tidak mau repot ya tidak usah ikuti. tapi jika anda tidak ingin repot silahkan anda gunakan Gadget recen post dan letakan di posting blog tadi, setelah itu klik SIMPAN.