Selasa, 31 Januari 2012

Menseleksi link eksternal dengan css


icon di samping link eksternal

Apa maksud dari Menseleksi link eksternal dengan css..? maksudnya adalah kita akan memberi tanda pada semua link yang terbuka di tab baru, anda tau kan link yang terbuka di tab baru..? mudah2an ngerti nah link yang terbuka di tab baru biasanya di sertai dengan atribut target='_blank' contohnya kayak gini.

<a href='http://sin1aja.blogspot.com/' target='_blank'>Contoh Link</a>

Nah jadi setiap ada link seperti itu di blog anda maka dengan kode css ini link tersebut akan terseleksi dengan tambahan ikon di samping link, contohnya seperti gambar di bawah ini.


Mudah - mudahan anda mengerti dengan adanya tambahan gambar di atas.

Untuk membuatnya simpan kode css di bawah ini di atas kode ]]></b:skin>

a[target="_blank"]:after,
a[target="new"]:after {
margin:0 0 0 3px;
padding:1px;
color:#333;
content: "\279C";
}

Jika sudah anda simpan maka semua HTML link yang menggunakan attribut target='_blank' akan langsung terseleksi dengan tambahan ikon panah tersebut.